5.00
(2 Ratings)

BREVET A&B

Wishlist Share
Share Course
Page Link
Share On Social Media

About Course

Brevet merupakan pelatihan perpajakan yang diselenggarakan oleh lembaga pelatihan. Pelatihan perpajakan ini terdiri dari tiga level yakni tingkat A, B, dan C. Pelatihan brevet A meliputi ketentuan umum atau tata cara perpajakan, pajak bumi dan bangunan (PBB), bea perolehan hak atas tanah dan bangunan (BPHTB), bea materai dan pajak penghasilan orang pribadi (PPh 21). Adapun, Brevet B merupakan tingkatan pelatihan perjakan perpajakan mengenai ketentuan perpajakan badan/perusahaan seperti pemotongan dan pemungutan Pajak Penghasilan Pasal 21, Pasal 15, Pasal 23, Pasal 25, Pasal 26, Pasal 4 ayat 2 dan sebagainya, Pajak Pertambahan Nilai (PPN), Pajak penjualan barang mewah (PPBM), Akuntansi Pajak, pemeriksaan dan penyidikan pajak, Pajak Penghasilan (PPh) Badan serta pengisian SPT. Harapannya, para peserta Brevet A&B memiliki ketrampilan perpajakan sehingga dapat menjadi warga pajak yang patuh terhadap regulasi pajak

Show More

Course Content

Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan

  • MODUL: Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan
    00:00
  • VIDEO : Ketentutan Umum dan Tata Cara Perpajakan
    00:00
  • PPT: Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan
    00:00
  • TUGAS: Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan

Pajak Pertambahan Nilai (PPN)

Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)

Pajak Penghasilan Orang Pribadi

Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) dan Bea Materai (BM)

Pajak Pertambahan Nilai Barang Mewah (PPnBM)

Pajak Penghasilan Badan

Akuntansi Pajak

E-SPT

E-Faktur dan E Bupot

Student Ratings & Reviews

5.0
Total 2 Ratings
5
2 Ratings
4
0 Rating
3
0 Rating
2
0 Rating
1
0 Rating
RS
4 bulan ago
sudah oke
DF
8 bulan ago
ok
Keranjang Belanja

Anda tidak dapat menyalin teks ini!

Open chat
Halo,
Ada yang bisa dibantu?